Gelaran tur Djarum Istimewa Musik Religi 2012 Slank feat Ki Ageng Ganjur di Pulau Sumatera telah sampai pada titik akhir. Kabupaten Lahat, Provinsi Sumatera Selatan menjadi tujuan terakhir perjalanan spiritual Slank dan Ki Ageng Ganjur. Kabupaten Lahat Slank bersama Al Zastrow pimpinan grup musik akulturatif Ki Ageng Ganjur berkunjung ke[…]