Sabtu, 18 November 2023 Slank kembali mengajak Slankers Batam untuk JOGED bareng. Kali ini, Slank tampil di acara Rakyat Fest yang bertempat di Lapangan Parkir Temanggung Abdul Jamal – Kota Batam, Kepulauan Riau. Slank yang tampil dengan formasi lengkap, membawakan hadiah special dari Jakarta, yaitu lagu terbaru berjudul “IF U[…]