Home

News

ngeRock Di Jakarta Fair 2017

No Comments #SlankDiary

Minggu, 11 Juni 2017 Slank tampil di acara tahunan Jakarta Fair – Kemayoran yang tahun ini telah berusia 50 tahun. Spesial di tahun emasnya Jakarta Fair, Slank menyajikan penampilan istimewa di atas panggung utama. Sekitar jam 9 malam, Slank (minus Abdee) naik panggung dan membuka penampilannya dengan Palalopeyank dilanjut Bang[…]

Keliling Radio & KFC Tangerang

No Comments #SlankDiary

Sehari usai keliling radio & store KFC Jakarta – Bekasi atau tepatnya Kamis, 8 Juni 2017 Slank berangkat menuju Tangerang, Banten untuk kembali melakukan promo single terbaru dari album Palalopeyank bertajuk, Terlalu Pahit. Radio pertama yang Slank sambangi adalah 95.3 FM Banten Radio. Setibanya di lokasi, Slankers Banten dan sekitarnya[…]